[Tanya Jawab] Penerapan Total Quality Management System pada Perusahaan
Badan Kejuruan Teknik Industri Persatuan Insinyur Indonesia (BKTI - PII)

[Tanya Jawab] Penerapan Total Quality Management System pada Perusahaan

Standar Manajemen Internasional Series #01
0 Peserta Enroll
0 Peserta Lulus
Average: 0
Rating Count: 0
You Rated: Not rated
( 0 )
Biaya untuk Umum
Rp0
Biaya untuk Mahasiswa/Freshgraduate
Rp0
Pemateri
Andri Hermawan, M.T.

[Tanya Jawab] (Penerapan Total Quality Management System pada Perusahaan)

 

1. Pertanyaan dari Bapak Khairil Muaddib

Sebagai seorang fresh graduate yang mau bekerja dibidang QC atau QA, apa kompetensi yang harus dimiliki atau dipelajari terlebih dahulu di level entry level?

Jawaban dari Nara Sumber:

Saya rasa QA, QC ini banyak bidangnya, kalau dia quality Engineer kalau bisa ada satu sertifikat keahlian mengenai QA, QC untuk menunjukkan bahwa saya mampu di sini. Yang kedua kalau pun tidak ada berarti harus ada pengalaman untuk melakukan QA, QC di pekerjaan tertentu. Minimal kalau belum lulus skripsinya terkait dengan QA, QC supaya skripsi ini menjadi suatu andalan kepada perusahaan. Teknik-tekniknya, misalnya di perusahaan itu apa yang dilakukan QA, QC. Apalagi kalau ada kerja praktik, ambil di bidang yang terkait QA, QC, Kerja Praktek itu tujuan utama agar dia dekat dengan orang dalam, sehingga kita bisa bergabung ke sana. Saya punya keyakinan pada saat pertama kali kita kerja itu akan berpengaruh kepada masa depan kita akan bekerja apa.

 

2. Pertanyaan dari Bapak Fawwaz Ibrahim

Bagaimana strategi yang baik untuk UMKM bisnis catering agar karyawan tertib dalam pelaksanaan prosedur bahan baku dan pelayanan?

Dalam hal bahan baku, karyawan beberapa kali sengaja melebihkan bahan baku untuk berjaga-jaga agar tidak kekurangan tapi nyatanya malah menimbulkan over production yang merugikan Perusahaan.

Dalam hal pelayanan, beberapa kali pengantaran produk tidak tepat waktu yang mana salah satu penyebabnya karena proses produksi yang tidak tepat waktu juga.

Jawaban dari Nara Sumber:

Kalau menurut saya prinsip dalam memanajemen itu adalah ada reward dan punishment. Kalaupun ada SOP, takutnya hanya ada di buku, atau dibuat work instruction, semacam instruksi kerja di depan karyawan kita. Kalau tidak menggunakan sistem kanban, dia memproduksi hanya sesuai dengan pesanan, sesuai dengan PO. Terkadang karyawan tidak mengerti kenapa kita memiliki kebijakan seperti itu, itu harus dijelaskan, agar mengetahui why, harus dibuat semacam statistik. Melebihkan produksi ini bukannya untung, uang kita yang ada di produk lebih itu mandek, lebih baik diperketat.

 

3. Pertanyaan dari Bapak Anton Supriatna

Kebetulan kami sudah bekerja di bidang pelayanan di pemerintahan, Bagaimana contoh konkretnya penerapan TQM ini khususnya di bidang pelayanan? Saya di bagian dinas pemadam kebakaran, untuk meningkatkan quality manajemen Sistemnya di mungkin bisa diberikan contoh konkritnya seperti apa.

Jawaban dari Nara Sumber:

Pertama harus rencana kualitas dulu dari pemadam kebakaran. Bagaimana cara kita melayani masyarakat khususnya kita punya respon time, ketika terjadi kebakaran maksimal 15 menit kita harus sudah tiba di lokasi kebakaran misalnya. Kalau misalnya kalau menelpon ke pemadam kebakaran lama yang mengangkatnya, maksimal tiga kali kering. Kalau lama orang akan bertanya ini pemadam kebakaran lama sekali tidak menjawab jadi kesal. Dengan metode tadi menggambarkan perspektif si pelanggan kita jabarkan, kira-kira maunya seperti ini, lalu Moment Of Truth, kira-kira pada saat bersentuhan dengan tim pemadam kebakaran pada saat kapan, misalnya pada saat menelpon, pada saat melaporkan. Saya pernah mendengar, jangan sampai pemerkadam kebakaran itu kalau ada berita kebakaran baru dia mencari air, itu yang tidak boleh. Bagaimana cara menerapkannya, yang paling gampang adalah rencanakan, rencanakan kualitas dan juga prosesnya, prosesnya misalnya tidak boleh tangki itu sama sekali kosong jadi harus ada isi, kalau kosong isi lagi. Yang kedua adalah pengecekan, tidak hanya di lapangan tetapi di level manajemen harus ada kontrol cek kepada pelaksanaan di lapangan. Yang ketiga adalah bagaimana meningkatkan kualitas, peningkatan kualitas juga bisa dilakukan terhadap perspektif si pelanggan, berarti masyarakat luas. Contoh menyebarkan nomor telepon atau semacam flyer kepada RT, RW, jadi pada tahu untuk langsung menelpon. Ini yang harus diciptakan, atau kesadaran, atau membuat pelatihan Bagaimana penanganan terlebih dahulu, ada sosialisasi kerjasama dengan RT, RW. Kualitas itu kaitannya dengan branding.

 

4. Pertanyaan dari Bapak Abdurrahman 

Untuk teman-teman yang masih muda, implementasi untuk cost quality yang di pabrikan sama atau bagaimana?

Jawaban dari Nara Sumber:

Sebenarnya sama, quality cost yang di pabrik. Quality cost di pabrik itu bisa dilakukan pada saat proses produksi berlangsung, pada saat itu juga dilakukan perbaikan, oleh karena itu perbaikan pasti ada cost. Bedanya dengan konstruksi itu bisa dua-duanya, dalam pekerjaan, atau dalam terakhir biasanya disebut waktu renggang, setelah selesai bangun terus kemudian dikasih waktu nunggu beberapa bulan sekitar 6 bulan atau masa pemeliharaan. Memang dikonstruksi budgetnya sudah disiapkan untuk masa tertentu, karena bisa jadi munculnya reject atau produk reject itu setelah selesai baru nunggu dulu karena bisa jadi ada perubahan struktur tanah ataupun karena cuaca, atau sebagainya itu akan ada efeknya, itu yang diantisipasi. Tapi sebenarnya perspektifnya sama, cost quality akan ada biaya namun biayanya mungkin cara penempatannya berbeda-beda di dalam manufaktur berbeda dengan konstruksi. Kalau manajemen itu prinsipnya melibatkan banyak orang. Kalau proyek itu tidak ada lagi waktu untuk training, mereka datang harus sudah kompeten, tidak mungkin ada training lagi.

 

5. Pertanyaan dari Ibu Regina Wijayanty

Terkait implementasi TQM dalam bidang jasa contohnya seperti apa, boleh dijelaskan pak.

Jawaban dari Nara Sumber:

Contoh konsultan, ekspedisi. Itu prinsipnya semua sama, semua produk jasa itu step pertama lakukan deskripsi dulu tentang kualitas yang ingin dicapai seperti apa, lalu cara mengendalikannya seperti apa. Tadi selain rencana kualitas lalu bagaimana rencana kualitas itu tercapai, masing-masing menjabarkan sendiri perencanaannya, kalau perencanaan kualitasnya tidak jelas semua bekerja tanpa ada arah. Bagaimana kita mengendalikannya, kemudian bagaimana kita meningkatkannya. Sebenarnya prinsip TQM sesimple itu, mengenai tekniknya yang tadi saya jelaskan itu tergantung kesesuaian situasi kondisi perusahaan, tapi kalau itu bisa dilaksanakan akan lebih baik. Istilahnya Ini adalah buku bagaimana cara meningkatkannya, bagaimana mengendalikannya, bukunya ada tinggal pilih yang mana yang paling cocok. Kalau jasa konsultan, saya kebetulan di sukopindo, sukopindo itu punya target dari perusahaan harus berapa M, misalnya tidak ada komplain, itu dijabarkan semua lalu kita jabarkan prosesnya seperti apa. Kalau ekspedisi mungkin misalnya tepat waktu, tidak ada cacat produknya, itu yang harus diperdalam bagaimana cara mencapai ke arah sana.

 

6. Pertanyaan dari Bapak Bambang Haryono

Boleh tahu Pak contoh penerapan TQM pada bidang perkebunan misal perkebunan sawit bisa diterapkankah Pak?

Jawaban dari Nara Sumber:

Perkebunan itu hasil produk. Contoh kelapa sawit, perlu ada analisa segala macam misalnya mengapa di daerah sini tidak tumbuh atau kurang bagus. Bisa juga dari unsur tanah, itu harus dianalisa dengan data-data, kenapa, bagaimana untuk meningkatkannya harus menggunakan apa. Tetapi sama prinsipnya harus ditetapkan kualitasnya, bagaimana mengontrolnya, bagaimana kita meningkatkannya, tetapi melibatkan semua orang untuk berpikir, di training, melibatkan orang banyak untuk mendapatkan kualitas yang lebih baik.

 

7. Pertanyaan dari Bapak Noer tjahjo

1. Bagaimana cara mengukur prestasi atau keberhasilan tim yang bertugas menjaga kualitas

2. Adakah Forum atau Lembaga yang mengumpulkan orang-orang quality untuk perorangan online /off?

3. Apa saja jenis sertifikasi yang bisa diambil terkait quality dari sisi personalnya, bukan organisasinya.

Jawaban dari Nara Sumber:

Mungkin perlu mengambil training terkait dengan SPC (Statistik Proses Kontrol) atau QCC. Bisa juga karena diukur komplain produk yang reject sudah di pasar, target tidak ada reject misalnya, ataupun berapa persen reject. Halo QC itu bisa awal, tengah dan akhir dalam proses fabrikasi. Kalau awal bahan baku akan berpengaruh terhadap proses, proses dicek kalau tidak ada cek berarti ada terakhir.

Misalnya saya tetapkan prestasinya karena banyaknya temuan, takutnya kalau seperti itu setiap QC buat saja temuan padahal masuk kalau mau curang seperti itu. Ini dinilainya bukan seperti marketing, kalau marketing berdasarkan produk yang dijual, kalau ini masa berdasarkan pertemuan hasil rejectnya, kalau reject yang ditemukan banyak nanti nilainya bagus, takutnya jadi cara curangnya dengan melakukan QCnya yang bagus dijelek-jelekkan. Kalau menurut saya QC ini bisa kombinasi, yang non berdasarkan value tadi, non value itu misalnya rajin, tepat waktu, pengecekannya benar, kalau berdasarkan value artinya berdasarkan temuan dari yang reject, itu bisa dikombinasikan juga. Jelasnya seperti ini, kalau ada suatu pabrik kemudian mengeluarkan produk yang reject, kenapa sampai ke pasar, temuan itu yang harusnya dijadikan utama dalam berapa jumlah komplain atau produk yang lolos QC ke pasar.

2. Ada, biasanya orang quality. Coba cari organisasi tentang quality pasti ada, setahu saya ada yang terkait dengan penerapan QCC. Biasanya mereka antar perusahaan berkomunikasi kemudian membuat acara semacam lomba quality control, lomba perbaikan berkualitas. Jadi nanti setiap perusahaan menampilkan hasil perbaikannya seperti apa, ditampilkan dengan cara sandiwara atau cara yang unik sehingga orang mengerti, ada penghargaan kualitas. Kalau di kampus ada lembaga penjamin kualitas, kalau di pabrik ada namanya QCC atau QA, QC.

 

8. Pertanyaan dari Bapak Adhi Listiyanto

Adakah metode atau framework yang disarankan untuk proses optimasi atau peningkatan kualitas?

Jawaban dari Nara Sumber:

Ada, tadi sudah disebutkan MBNQA bisa. Kita ngomongin istilah framework bukan teknik, kalau Framework itu MBNQA, lalu IF and QM atau deming prize. Kalau tekniknya ada seven tools, metodenya ada QCC.

 

9. Pertanyaan dari Bapak Bambang Haryono

Pada saat penyempurnaan TQM perlu pembaharuan instruksi kerjakah pak?

Jawaban dari Nara Sumber:

Bagusnya ada, mungkin bukan instruksi kerja. Ada gabungan antara SOP dan instruksi kerja, instruksi kerja hanya untuk pekerjaan satu orang kemudian dilakukan hanya dia sendiri saja. Tetapi kalau misalnya menggunakan SOP lalu dijabarkan di dalam detailnya di instruksi kerja, saran saya sebaiknya ada dalam penyempurnaan.

 

10. Pertanyaan dari Bapak Bambang Haryono

Jika ada aplikasi yang saat ini bisa digunakan untuk pencatatan TQM apa namanya Pak?

Jawaban dari Nara Sumber:

Ini saya coba kaitkan, pengertian pencatatan TQM ini mungkin seperti ISO, catatan itu berarti rekaman dari proses itu. Sebenarnya ISO itu salah satu metode TQM juga, TQM Itu adalah sebuah wadah, filosofi, pelaksanaannya berbeda-beda. Ada ISO 9000, ada MBNQA, ada deming prize, ada QCC, ada bermacam-macam. TQM itu adalah konsep besar, jadi bukan seperti ISO, tapi kalau mau diterapkan ISO berarti sesuai dengan ketentuan ISO pencatatan yang dimaksud. Sebenarnya di FQM ada, semacam Optimus namanya, yang punya orang Eropa langsung. Mungkin bisa saja nanti ke depan saya buatkan aplikasinya supaya dicoba pelaksanaan TQM ada semacam framework, soalnya saya juga membuat aplikasi untuk pelaksanaan supply chain namun di bidang tourism untuk melakukan cek. Terima kasih idenya.

Profil Instruktur

Andri Hermawan, M.T.

Konsultan dan Trainer Manajemen Mutu


Deskripsi Pemateri:

Pendidikan

University Kuala Lumpur, 24 November 2019 – On progress, Candidate of Ph.D (Philosophy of Doctoral) in Supply Chain Management
University of Indonesia, 2002 - 2004, Magister Teknik, Industrial Engineer
Sekolah Tinggi Manajemen Industri Departemen Perindustrian RI, 1991 - 1996, Ahli Manajemen Industri (Sarjana Sains Terapan) Industrial Engineer

Pengalaman Kerja Terakhir

  • Universitas 17 Agustus 45 Cirebon, December 2015–Now, As a Lecture
  • PT. Bumi Karya Artha General Manager Human Capital, 2008–2013, Project Director, Recruitment Training, Job Analyst, etc.
  • PT. SUCOFINDO Expert of Organization Development RKT, 2005–2008, Research and System Engineering in Organization Development

TRAINING
1. Creation dari Enterprises – Formation dari Entrepreneurs (CEFE) Training Program Loka Kewirausahaan Industria
(LKI)- 15 Juli s/d 5 Agustus, 1995.
2. How To Conduct Cleaner Production Assessment Training Program, PT. Prima Inti Mutu Andalan - 11September,
1997.
3. World Wide Web Internet Training in Cleaner Production, PT. Prima Inti Mutu Danalan – 13 September, 1997
4. ISO 9001:2000 Quality Standard Workshop, ByWater Mclean- 11 November, 1998.
5. QS 9000 Awareness Training, ByWater Mclean-12 November, 1998
6. Marketing Strategy Workshop, MarkPlus – 21 November 1998
7. Total Productive Maintenance Training Program , Astra Management Development Institute - 23-26,November,
1998.
8. The Right Way dari Doing Powerful Marketing Research, Frontier Marketing & Research Consultant – 14-16,
Desember 1998.
9. Awareness dari Business transformation Program, SPRINT Konsultan – 28-30, Januari 1999.
10. Business Transformation dan Optimus Assessment, PT. Sucofindo Prima International Konsultan – 1 Maret 1999.
11. Personality Development, John Robert Powers – 25,September 1999.
12. Salesmanship & Negotiation Skill Training, Academia Education Konsultan – 19-20 Januari, 2000.
13. Facilitation Skill Training, PSDM Konsultan –17-18 Januari ,2001.
14. Training Course on Environmental Management System Establishment dan Internal Audit, The Association untuk
Overseas Technical Scholarship (AOTS) JAPAN – 29 Januari s/d 2 Februari 2001.
15. Interpretation dari ISO 9001:2000 Quality Management System, Quality Assurance Services – 26 Februari 2001.
16. Internal Audit dari ISO 9001:2000, SPRINT Konsultan – 15-17 Mei, 2001.
17. EMS (ISO 14001) Awareness Training, SPRINT Konsultan – 25 Juni, 2001.
18. Education Based on Competence, West Java Institutional Development Project- 20 Januari, 2004.
19. Technical QCC dan Suggestion System, 3-6 Desember 2004, Andes dan Associates Consulting.
20. KUBIK Leadership, 24 Maret 2008.
21. Technical of Interview, Iradhat Consultan February 2010
22. Hypnosis & Hypnoselling , Pemulihan Jiwa, Dedy Susanto. Maret 2012
23. Internet Marketing , Sulhadi, Mei 2012
24. Property & Business Seccret , Suhaldi, Juni 2012
25. IRCA Certified ISO 9001: 2015 Auditor / Lead Auditor Training Course (QMS). Nevileclark , November 2016. IRCA
No. NCI-P 121034.

Pengalaman Kerja 

1. Konsultan Lingkungan “Cleaner production dari Indonesia Cleaner Production Program”, Proyek Departemen
Perindustrian dan Perdagangan , Hagler Bailly & PT. SUCOFINDO, 1997.
2. Konsultan SPRINT Consultant (Management dan Industrial Engineering, Investment, Environmental, Business
Transformation, ISO 9000 & 14000 dan Cleaner Production) –1997/2002
3. Konsultan dari PSMIL (Pusat Studi Manajemen Industri dan Lingkungan)- Sekolah Tinggi Manajemen Industri –
Departement Perindustrian dan Perdagangan RI)- Tenaga Ahli. 2002/2003
4. Konsultan dari LEMTEK Universitas Indonesia – Tenaga Ahli ”Business Transformation” 2003/2004
5. Asisten Dosen Universitas Indonesia – 2004/2005
6. Asisten Dosen Magisterial Management Universitas Mercubuana – 2004/2005
7. Manager Training di BSP Consulting - – 2004/2005
8. Quality Assurance, Organization dan Marketing Development, Human Resources Management di ADIRA RENT –
– 2005 – 2007
9. Auditor ISO 9001:2000, ISO 14001:2004 dan Associate Konsultan di SPRINT Konsultan - 2007
10. Direktur ASC Consulting - 2005 sampai 2013
11. Tenaga Ahli “Change Management” di PT. SUCOFINDO - SBU RKT (Engineering dan Transportation) , 2007-2008.
12. Project Director PT. Rasicipta Consultama, 2008-2010.
13. General Manager HRD Project and Transformation (as Management Representative) PT. Bumi Karya Artha, 2010
2/d 2011
14. General Manager HCBS (Human Capital & Business Support Division) PT. Bumi Karya Artha, 2011 s/d 2012
15. Asisstance Vice President Learning Center & Corporate Culture Departement PT. Bumi Karya Artha , 2012 – 2013.
16. Dosen Kewirausahaan di STIKES Mahardika 2015
17. Kepala Satuan Penjamin Mutu Internal STIKES Mahardika. 2015
18. Director CIMS Foundation Yayasan Cipta Insan Mandiri Sejahtera (CIMS), 2013- sekarang
19. Dosen Teknik Mesin Konsentrasi Teknik Industri UNTAG Cirebon. 2015 sampai Sekarang.
20. Direktur CEVO (Center Engineering and Innovation) UNTAG Cirebon. 2016 sampai 2017.
21. Dosen Enterprenership di STIKES Mahardika 2014-2015
22. Dosen Smart Enterpreneur di LP3i Cirebon, 2016- 2018
23. CEO ASCORP Management, 2017 sampai sekarang
24. PEMRED ( Pimpinan Redaksi) Koran BARAYA , 2017 sampai 2018
25. Komisaris PT. BIG SAPPHIRE ALAM WISATA, 2018 sampai sekarang
26. Penasehat Dewan Komisaris PD.Surabraja Pabrik Saos Sambal di Jamblang, 2017 sampai 2020.
27. Direktur PT. Andrie Somamihardja Cipta Orisinal Pratama (ASCORP) 2019 sampai sekarang

PROJECT EXPERIENCE / PENGALAMAN PEKERJAAN PROYEK
A. STUDI PENELITIAN

1. Operation System dari Production Planning Inventory Control (PPIC) at PT. KABELINDO MURNI, 1994
2. Finance Analysis at PT. KABELINDO MURNI , 1995
3. Production Planning Inventory Control (PPIC) System in Implementing Cleaner Production Concept in Industry,
1998.
4. Technique of enhancing for Productivity, efficiency, dan effectively through Pollution Prevention, 1998.
5. Invention dari The Rubber Ball Theory dan The Production Forecast untuk Continuous dan Unconscious Industries,
2003
6. The time Completion Estimation Model dari Product X at PT Y with using Pro Model Simulation (Case Study :
garment factory dari PT Buana Kualitasindo), 2004
7. Regional Development Study of Four Kalimantan Province, Accelerated Development of East Indonesian Zone
Ministry, 2004..
8. Inventarisation and Verification of Supply Chain Management Infrastructure for LPG 3 Kg Distribution, 2009. (Area
Banten, Central Java, and Yogya),


B. KAJIAN/GAP ANALISIS /AUDIT
1. Cleaner Production Assessment at PT. UMAS JAYA FARM in Lampung, 1997
2. OPTIMUS Assessment untuk PT. MERPATI NUSANTARA, April 1999
3. OPTIMUS Assessment untuk PT. AIRFAST INDONESIA, April 1999
4. OPTIMUS Assessment untuk PT. PELNI, 1999
5. OPTIMUS Assessment untuk PT. PERKEBUNAN NUSANTARA X, 1999
6. OPTIMUS Assessment untuk PT. INKA, 2000
7. OPTIMUS Assessment untuk PT. PURNA BINA NUSA, 2000
8. OPTIMUS Assessment untuk PT. BOURAQ Airlines, 2000
9. OPTIMUS Assessment dan ISO 9000 untuk PT. TRAKINDO UTAMA, 2000
10. JOB ANALYSIS at PT. IMC , 2005
11. GAP ANALYSIS dari ISO 9001:2000 PT. Lestari Dini Tunggul, 2005
12. GAP ANALYSIS dari ISO 14001:2000 dan OHSAS PT. Kaltim Methanol Indonesia – Bontang – Kalimantan Timur -
2006
13. Malcolm Baldridge National Quality Award, PT. Sriboga Ratu Raya, 2006
14. GAP ANALYSIS dari ISO 14001:2004 PT. Bukit Asam, 2007 – Lampung-Tanjung Enim – Palembang – 2007
15. Malcolm Baldridge National Quality Award, PT. Sucofindo, 2007
16. Malcolm Baldridge National Quality Award, PT. Surveyor Indonesia, 2007
17. Malcolm Baldridge National Quality award, PT. Jasa Marga, 2009-2010
18. Audit / Evaluasi Organisasi Tatalaksana Kerja di Kementrian Perindustrian , Kementrian Pegawai Aparatur
Negara & Reformasi Birokrasi RI, 2018-2019.
19. Audit Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:20015 PD Surabraja Food Industrie, 2017
20. Audit Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:20015 PD Surabraja Food Industrie, 2019
21. Evaluasi atau Audit Organisasi dan Tata Kerja Kementrian Perindustrian, Kementrian Aperatur Negara &
Reformasi Birokrasi RI, 2018.


C. INSTRUCTOR OF TRAINING
1. Organized Seminar Project “Practical Course On Environmental Management System Establishment dan Internal
Audit”, sebagai Project Manager 2001 di Jakarta, President Hotel.
2. Organized Seminar Project “ Introductory Course on ISO 9000 : 2000 Standards, sebagai Project Manager 2001
3. Organized Seminar Project “Practical Course On Environmental Management System Establishment and Internal
Audit”, sebagai Project Manager 2001 di Jakarta, Sahid Hotel.
4. Organized Seminar Project “Practical Course On Environmental Management System Establishment and Internal
Audit”, sebagai Project Manager 2001 di Surabaya, Sheraton Hotel.
5. Quality Management System ISO 9001 dan Hazard Analysis Critical Control Points (HACCP) training untuk PT.
YUASA AGRO, 2002, sebagai Instructor
6. Awareness, Interpretation, Documentation, dan Internal Quality Audit dari ISO 9001:2000 untuk Sekolah Tinggi
Management Industri Departemen Perindustrian dan Perdagangan, RI sebagai Instructor
7. Public Training dari Awareness, Interpretation, dan Documentation ISO 9001:2000, IBIS Hotel 3-5 December 2004
sebagai Instructor.
8. Public Training dari Internal Quality Audit ISO 9001:2000, IBIS Hotel 11-12 December 2004 sebagai Instructor.
9. Six Sigma untuk BNI 46, HRD Department, 15-17 December 2004, sebagai Instructor Assistant.
10. Public Training dari Awareness, Interpretation, dan Documentation ISO 9001:2000, Century Athletic Hotel 18-20
April 2005 sebagai Instructor.
11. Public Training dari Customer Satisfaction Improvement (Case Study Implementing ISO 9001:2000 at PT. Samudra
Montaz), Savoy Homman Hotel, Bandung 30 Agustust-1 September 2005 sebagai Instructor.
12. Technical Quality Control Circle at PT. Adira Sarana Armada, Regular Training untuk PT. Adira Sarana Armada
2005 -2006.
13. Suggestion System at PT. Adira Adira Sarana Armada, Regular Training untuk PT. Adira Sarana Armada 2005 -
2006.
14. Quality and Improvement Awareness Training at Adira Sarana Armada, Regular Training untuk PT. Adira Sarana
Armada 2005 -2006.
15. Supply Chain Management at PT. PERTAMINA sebagai Instructor, Maret 2006.
16. Basic Mentality dan Quality Control Circle sebagai Instructor, June 2007
17. Cleaner Production sebagai Instructor, Pemerintah Tangerang, July 2007
18. Guidance to Manage HR based on ISO 9001:2008, 14 May 2008, Corporate Human Resource sebagai Instructor.
19. Awareness dan Implementation dari ISO 9001: 2008 sebagai Instructor , 16 May 2008, Perusahaan Listrik Negara
(PLN) AP Gambir & AP Tanjung Priuk.p
20. Asset Management Training at IASTP Project dari USAID, 30 June s/d 12 July 2008.
21. Basic Mentality and Leadership for Succsess dari ESDM- Ditjend Migas , Banten-Temanggung-Kudus-Tegal-
Purwokerto-Semarang, Juli 2009,
22. Hypnoselling , PT. Anugrah Selaras Cipta, 2012.
23. Indonesian Young Enterpreneurs Start Up, Kemenpora November 2013. As Trainer.
24. International Standard in Management System, June 2014, Kelapa Manis Cirebon. ASC & EQA Certification
Body.
25. Service Excellance for Majalengka Regional State Own Company (BUMD). 3-4 December 2017
26. Character Building and Corporate Culture for Majalengka Regional State Own Company ( BUMD ) 9-10
November 2018
27. Character Building and Corporate Culture for Balai Bahan Baku Industri Dinas Perindustrian DKI Jakarta Pusat, 7-8
Desember 2018
28. Change Paradigma for Suku Dinas Perpustakaan dan Kearsipan DKI Jakarta Timur, 8 Februari 2019.
29. ISO 31000 Implementation in Badan Sandi Negara RI,30 September – 2 Oktober 2019, SCIENCOM.


D. LINGKUNGAN
1. Cleaner Production Assessment at PT. UMAS JAYA FARM in Lampung, 1997,sebagai Konsultan
2. The Indonesian Country Programme Update untuk Ozone Depleting Substances Phase Out, PT. SUCOFINDO
PRIMA INTERNATIONAL KONSULTAN & KEMENTRIAN LINGKUNGAN HIDUP, 1998. sebagai Konsultan
3. “Cleaner production dari Indonesia Cleaner Production Program”, The Project dari Industrial dan Trade
Department RI, Hagler Bailly & PT. SUCOFINDO, 1997. sebagai Konsultan.
4. “Cleaner production Program untuk Pemerintah Tangerang”, PT. Sucofindo Prima Internasional Konsultan, 2007.
sebagai Expertise.


E. RESTRUKTURISASI DAN BISNIS TRANSFORMASI
1. Business Process Management Project untuk PELNI, 2000
2. Business Process Improvement untuk PELNI, 2000
3. Customer Care Program untuk PT. BOURAQ Airlines, 2000-2001
4. Business Process Re-engineering dari Investment Permit Process at BKPM (Badan Koordinasi Penanaman Modal)
2001
5. Business Process Improvement untuk Investment License in Indonesia, Trade dan Industrial Department RI, PT.
SUCOFINDO, 2002 sebagai Project Manager.
6. Business Process Improvement untuk PT. BUANA KUALITASINDO, 2003, sebagai Expertise
7. Business Process Improvement dan Maintenance dari ISO 9001:2000 untuk PT. INDAHTEX MAS CEMERLANG, 2004,
sebagai Expertise
8. Performance Measurement with Malcolm Baldrige National Quality Award method untuk PT. Sariboga –
Semarang, 2005, sebagai Expertise
9. Improvement Management System with Implementing QCC dan SS untuk PT. Adira Sarana Armada, 2006,
sebagai Expertise
10. Change Management untuk PT. SUCOFINDO – SBU RKT, 2007 sebagai Expertise.
11. Membangun SIMPEG (Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian) / Human resource Management Information
System at Ministry dari Finance RI – 2008
12. Restrukturisasi BUMN Sektor Bidang Sertifikasi, Menteri Negara BUMN – 2009, sebagai Tenaga Ahli Bidang
Sertifikasi.
13. Survey Kajian Penerapan K3 di perusahaan dan pemantauan oleh pemerintah, Departemen Tenaga Kerja, RI .
2011.
14. Good Corporate Government (GCG) for PD. Surabraja Food Industries 2017
15. Restrukturisasi dan Rekruitment HRD PT.BIMA INTI GLOBAL, Losari Berebes – Jawa Tengah. 2017-2018.

F. INTERNASIONAL STANDAR
F.1. ISO 9001

1. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. SAPUKURATA, 2001-2002, sebagai Project
Manager.
2. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. SAMUDRA MONTAZ, 2001-2002, sebagai
Project Manager.
3. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk Identity Card service dari Jakarta East Area,
2002, sebagai Expertise
4. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. INTRACO LESTARI, 2002, sebagai Expertise
5. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. TECHNOWOOD INDONESIA, 2002, sebagai
Expertise
6. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. BUANA KUALITASINDO, 2002, sebagai
Expertise
7. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. TIARA TIRTA WANAJAYA, 2002, sebagai
Expertise
8. Quality Management System ISO 9001:2000 Training untuk PT. VOLCOM INDONESIA, 2002, sebagai Instructor.
9. Maintenance dari ISO 9001:2000 untuk PT. BUANA KUALITASINDO, 2003, sebagai Management Representative.
10. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. INDAHTEX MAS CEMERLANG 2004, sebagai
Expertise
11. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. SAPUKURATA, 2004, sebagai Expertise
12. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. PRIMA INDAH LESTARI, 2004, sebagai Expertise
13. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. LESTARI DINI, 2004, sebagai Expertise
14. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. GOTEK 2004, sebagai Expertise
15. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT PERENTJANA DJAJA 2004, sebagai Expertise
16. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. JAWAMANIS RAFINASI 2004, sebagai
Expertise.
17. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. GWP–Duri-Riau 2005, sebagai Senior
Konsultan.
18. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. Saripari Geosains 2005, sebagai Senior
Konsultan.
19. Membangun Quality Management System ISO 9001:2000 untuk PT. Bumi Karya Artha 2008, sebagai Senior
Konsultan
20. Membangun Quality Management System ISO 9001:2008 untuk PT. Trimustika Perkasa 2008, sebagai Senior
Konsultan
21. Membangun Quality Management System ISO 9001:2008 untuk Dinas UMKM Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten Majalengka 2016, sebagai Senior Konsultan
22. Membangun Quality Management System ISO 9001:2008 untuk Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi
Kabupaten Majalengka 2016, sebagai Senior Konsultan
23. Membangun Quality Management System ISO 9001:2008 untuk Dinas Pemuda Olahraga Budaya dan Pariwisata
Kabupaten Majalengka 2016, sebagai Senior Konsultan
24. Membangun Quality Management System ISO 9001:2015 untuk PD Surabraja Food Industri 2017, sebagai Senior
Konsultan
25. Membangun Quality Management System ISO 9001:2015 untuk Badan Kesehatan Paru Masyarakat - Cirebon
2017, sebagai Senior Konsultan
26. Membangun Quality Management System ISO 9001:2015 untuk PT. Hymsa Indotraco – Cirebon 2018-2019
sebagai Senior Konsultan.
27. Membangun Quality Management System ISO 9001:2015 untuk PT. Buana Mandiri Solusindo – Jakarta 2020-
sebagai Senior Konsultan.
28. Membangun Quality Management System ISO 9001:2015 untuk BMKG Kertajati _ Jatiwangi – Majalengka 2020-
sebagai Senior Konsultan.


F.2. HACCP (Hazard Analysis Critical Control Point)
1. Quality Management System ISO 9001 dan Hazard Analysis Critical Control Points (HACCP) training untuk PT.
YUASA AGRO, 2002, sebagai Instructor
2. HACCP & GMP Public Training untuk Food dan Beverage Industry at DKI Jakarta, Dinas Perindustrian dan
Perdagangan, 18-20 July 2005, sebagai Instructor.
3. Membangun Food Safety Management System HACCP dan GMP untuk PT. Cadbury Indonesia 2005, sebagai
Expertise
4. Membangun Food Safety Management System HACCP dan GMP untuk PT. Winner Food Industry 2005, sebagai
Expertise
5. Membangun Food Safety Management System HACCP dan GMP untuk PT. Lestari Food 2005, sebagai Expertise.
6. Membangun Food Safety Management System HACCP dan GMP untuk GOLDFRANCE (PT. Ciptayasa Putra
Mandiri), sebagai Expertise
7. Membangun Food Safety Management System HACCP dan GMP untuk KEMFOOD sebagai Expertise
8. Membangun Sistem Manajemen ISO 9001:2015 yang berbasis HACCP dan GMP di PD SURABRAJA Cirebon 2017-
2019
F.3. QS 9000 / ISO TS
1. Membangun QS 9000 Management System untuk PT FDK Indonesia, 2004 sebagai Expertise.
F.4. ISO 14001:2004
1. Membangun Quality Management System ISO 14000:2004 untuk PT. Swarga Loka Dinamika 2005, sebagai
Konsultan.


F.5. OHSAS 18001:2007
1. Membangun Safety Management System OHSAS 18001:2007 untuk PT. Trimustika Perkasa 2009, sebagai Senior
Konsultan.


F.6. INTEGRASI SISTEM MANAJEMEN
1. Membangun Integrated Management System ISO 9001 dan ISO 14000 untuk PT. MUSTIKA RATU, 2001-2002
sebagai Konsultan
2. Audit Integrated Management System dari ISO 9001:2000, ISO 14000:2004, OHSAS 18000, dan SMK3, untuk PT.
Kaltim Methanol Industri - 2005, sebagai Konsultan dan Auditor Konsultan.
3. Audit Integrated Management System dari ISO 9001:2000, ISO 14000:2004, dan SMK3, untuk PT. BUKIT ASAM -
2007, sebagai Auditor Konsultan.
4. Audit Integrated Management System dari ISO 9001:2008, ISO 14000:2004, dan OHSAS 18000, untuk PT.
PERTAMINA - Tarakan, sebagai Auditor Konsultan. 2011
5. Audit Integrated Management System dari ISO 9001:2008, ISO 14000:2004, dan OHSAS 18000, untuk PT.
PERTAMINA – Balongan , sebagai Auditor Konsultan. 2011


F.7. SUPPLY CHAIN MANAGEMENT
1. Inventarisasi dan Pengembangan Infrastruktur Penyediaan LPG dan Verifikasi Distribusi Isi Ulang / Refill LPG
Tabung 3 Kg di Wilayah Konversi /Wilayah II (Banten dan Jawa Tengah), Ditjend Migas - ESDM – 2009, sebagai
Project Director PT. Rasicipta Consultama.


VII. ACCOMPANIMENT SME’s (SMALL MEDIUM INDUSTRIES) / PENDAMPINGAN UMKM
1. SAMBEL SEDAP -PD. Surabraja ,Jamblang - Cirebon 2019
2. OCHIEN Kripik Tempe , Palimanan – Cirebon , 2019
3. MARRY CAKE Kue Kering , Palimanan – Cirebon , 2019

Kursus Lainnya

[Tanya Jawab] Cost Accounting in Manufacturing Industry

[Tanya Jawab] Cost Accounting in Manufacturing Industry

[Tanya Jawab] Inventory dan Manufacturing

[Tanya Jawab] Inventory dan Manufacturing

[Tanya Jawab] Economic Analysis for Energy Saving Project

[Tanya Jawab] Economic Analysis for Energy Saving Project

[Tanya Jawab] Energi dan Kelelahan Kerja

[Tanya Jawab] Energi dan Kelelahan Kerja

[Tanya Jawab] Strategic Procurement Management

[Tanya Jawab] Strategic Procurement Management

[Tanya Jawab] Building Information Modeling (BIM) for Steel Structure

[Tanya Jawab] Building Information Modeling (BIM) for Steel Structure

[Tanya Jawab] Peningkatan Kualitas Produk Melalui Metode FMEA

[Tanya Jawab] Peningkatan Kualitas Produk Melalui Metode FMEA

[Tanya Jawab] Aspek-Aspek Penting dalam Kontrak Konstruksi

[Tanya Jawab] Aspek-Aspek Penting dalam Kontrak Konstruksi

[Tanya Jawab] Dasar-dasar Membangun Cloud IoT Berbasis FOSS

[Tanya Jawab] Dasar-dasar Membangun Cloud IoT Berbasis FOSS

[Tanya Jawab] Peta Jalan Bisnis Proses dan Implementasi ERP dengan Open Source Odoo

[Tanya Jawab] Peta Jalan Bisnis Proses dan Implementasi ERP dengan Open Source Odoo

[Tanya Jawab] Plant Maintenance Module

[Tanya Jawab] Plant Maintenance Module

[Tanya Jawab] Demystifying IoT: Pemrograman IoT Mudah dan Efisien dengan Bantuan AI dan Simulasi Wokwi

[Tanya Jawab] Demystifying IoT: Pemrograman IoT Mudah dan Efisien dengan Bantuan AI dan Simulasi Wokwi

[Tanya Jawab] Project Budget: Planning and Controlling

[Tanya Jawab] Project Budget: Planning and Controlling

[Tanya Jawab] Memahami Laporan Keuangan Bagi Manajer Non-Keuangan

[Tanya Jawab] Memahami Laporan Keuangan Bagi Manajer Non-Keuangan

[Tanya Jawab] Integrasi dalam Project Management

[Tanya Jawab] Integrasi dalam Project Management

[Tanya Jawab] Financial Statement (2022)

[Tanya Jawab] Financial Statement (2022)

[Tanya Jawab] Training Dasar K3 Pertambangan

[Tanya Jawab] Training Dasar K3 Pertambangan

[Tanya Jawab] Kajian Teknis Proyek Konstruksi PLTA (Weir, Intake, Desander, Waterway, Head Pond, Surge Tank, Penstock, Turbine, & Power House)

[Tanya Jawab] Kajian Teknis Proyek Konstruksi PLTA (Weir, Intake, Desander, Waterway, Head Pond, Surge Tank, Penstock, Turbine, & Power House)

[Tanya Jawab] Introduction to Project Management

[Tanya Jawab] Introduction to Project Management

[Tanya Jawab] Prinsip-prinsip Manajemen Risiko pada Proyek Konstruksi

[Tanya Jawab] Prinsip-prinsip Manajemen Risiko pada Proyek Konstruksi

[Tanya Jawab] Construction Site Management Practices

[Tanya Jawab] Construction Site Management Practices

[Tanya Jawab] Overview of Construction Management

[Tanya Jawab] Overview of Construction Management

[Tanya Jawab] Integrasi Data ERP Odoo dengan Data Sistem Otomasi Industri (PLC)

[Tanya Jawab] Integrasi Data ERP Odoo dengan Data Sistem Otomasi Industri (PLC)

[Tanya Jawab] Text Mining & NLP (Natural Language Programming)

[Tanya Jawab] Text Mining & NLP (Natural Language Programming)

[Tanya Jawab] Demystifying IoT: Pemrograman IoT Mudah dan Efisien dengan Bantuan AI dan Simulasi Wokwi

[Tanya Jawab] Demystifying IoT: Pemrograman IoT Mudah dan Efisien dengan Bantuan AI dan Simulasi Wokwi

[Tanya Jawab] Implementasi Standar Sistem Manajemen Inspeksi ISO 17020

[Tanya Jawab] Implementasi Standar Sistem Manajemen Inspeksi ISO 17020

[Tanya Jawab] Pengendalian Kualitas Pekerjaan Konstruksi

[Tanya Jawab] Pengendalian Kualitas Pekerjaan Konstruksi

[Tanya Jawab] Implementasi Kaizen: Studi Kasus Industri Furnitur dan Rotan

[Tanya Jawab] Implementasi Kaizen: Studi Kasus Industri Furnitur dan Rotan

[Tanya Jawab] Lean Six Sigma

[Tanya Jawab] Lean Six Sigma

[Tanya Jawab] Analisis Biaya LCOE (Levelized Cost of Electricity) Proyek PLTA

[Tanya Jawab] Analisis Biaya LCOE (Levelized Cost of Electricity) Proyek PLTA

[Tanya Jawab] Project Planning, Scheduling, and Controlling

[Tanya Jawab] Project Planning, Scheduling, and Controlling

[Tanya Jawab] Business Strategy Differentiation - Cost Leadership - Blue Ocean

[Tanya Jawab] Business Strategy Differentiation - Cost Leadership - Blue Ocean

[Tanya Jawab] Prospek Investasi Keuangan Bagian 2: Kelompok Aset Keuangan dan Instrumennya

[Tanya Jawab] Prospek Investasi Keuangan Bagian 2: Kelompok Aset Keuangan dan Instrumennya

[Tanya Jawab] Pertumbuhan Ekonomi Bersama Bupati Konawe Utara dan Dana Reksa (Persero)

[Tanya Jawab] Pertumbuhan Ekonomi Bersama Bupati Konawe Utara dan Dana Reksa (Persero)

[Tanya Jawab] Material Planning with ERP

[Tanya Jawab] Material Planning with ERP

[Tanya Jawab] Pertumbuhan Ekonomi Dan Industri Indonesia Dampak Covid-19

[Tanya Jawab] Pertumbuhan Ekonomi Dan Industri Indonesia Dampak Covid-19

[Tanya Jawab] Desain Gempa pada Jembatan

[Tanya Jawab] Desain Gempa pada Jembatan

[Tanya Jawab] Project Risk Management

[Tanya Jawab] Project Risk Management

[Tanya Jawab] Aplikasi Metoda Metaheuristik untuk Pemecahan Masalah Industri

[Tanya Jawab] Aplikasi Metoda Metaheuristik untuk Pemecahan Masalah Industri

[Tanya Jawab] ERP for Sales and Distribution

[Tanya Jawab] ERP for Sales and Distribution

[Tanya Jawab] Aplikasi Teknologi Plasma untuk Sterilisasi Ruangan: Upaya Menghadapi Pandemi Covid-19

[Tanya Jawab] Aplikasi Teknologi Plasma untuk Sterilisasi Ruangan: Upaya Menghadapi Pandemi Covid-19

[Tanya Jawab] Aspek Transformasional Sistem Manufaktur dalam Konteks Industry 4.0

[Tanya Jawab] Aspek Transformasional Sistem Manufaktur dalam Konteks Industry 4.0

[Tanya Jawab] Teknologi CNC di Era Industri 4.0

[Tanya Jawab] Teknologi CNC di Era Industri 4.0

[Tanya Jawab] Procurement dalam Project Management

[Tanya Jawab] Procurement dalam Project Management

[Tanya Jawab] Akuntansi Biaya untuk Industri Manufaktur

[Tanya Jawab] Akuntansi Biaya untuk Industri Manufaktur

[Tanya Jawab] Pemrograman CNC Milling Menggunakan Simulasi Virtual (Sinutrain)

[Tanya Jawab] Pemrograman CNC Milling Menggunakan Simulasi Virtual (Sinutrain)

[Tanya Jawab] Biomedical Engineering in Medical Device Industry: Technology Overview and Trend

[Tanya Jawab] Biomedical Engineering in Medical Device Industry: Technology Overview and Trend

[Tanya Jawab] Dasar-dasar Manajemen Risiko

[Tanya Jawab] Dasar-dasar Manajemen Risiko

[Tanya Jawab] Basic Concept of Building Information Modelling

[Tanya Jawab] Basic Concept of Building Information Modelling

[Tanya Jawab] Value Engineering Theory and Case Study On Insfrastructure Project

[Tanya Jawab] Value Engineering Theory and Case Study On Insfrastructure Project

[Tanya Jawab] Building Information Modelling for Structure Design

[Tanya Jawab] Building Information Modelling for Structure Design

[Tanya Jawab] Implementasi K3 di Industri Manufaktur

[Tanya Jawab] Implementasi K3 di Industri Manufaktur

[Tanya Jawab] ERP Implementation for Material Management

[Tanya Jawab] ERP Implementation for Material Management

[Tanya Jawab] Building Information Modeling for Infrastructure

[Tanya Jawab] Building Information Modeling for Infrastructure

[Tanya Jawab] Implementasi Manajemen Strategi

[Tanya Jawab] Implementasi Manajemen Strategi

[Tanya Jawab] Value Engineering Theory and Case Study On Energy Projects

[Tanya Jawab] Value Engineering Theory and Case Study On Energy Projects

[Tanya Jawab] Strategi Pendanaan Startup

[Tanya Jawab] Strategi Pendanaan Startup

[Tanya Jawab] Common Data Environment for BIM: Connect Your Workflows Team and Data

[Tanya Jawab] Common Data Environment for BIM: Connect Your Workflows Team and Data

[Tanya Jawab] Estimasi Biaya Proyek Konstruksi

[Tanya Jawab] Estimasi Biaya Proyek Konstruksi

[Tanya Jawab] Introduction to EPC Business Process

[Tanya Jawab] Introduction to EPC Business Process

[Tanya Jawab] Technical (Operational) Audit dalam Industri Manufaktur

[Tanya Jawab] Technical (Operational) Audit dalam Industri Manufaktur

[Tanya Jawab] Introduction to Wastewater Treatment

[Tanya Jawab] Introduction to Wastewater Treatment

[Tanya Jawab] Procurement dalam Project Management (2023)

[Tanya Jawab] Procurement dalam Project Management (2023)

[Tanya Jawab] Kuantifikasi Proyek

[Tanya Jawab] Kuantifikasi Proyek

[Tanya Jawab] BIM Technology in Construction Industry

[Tanya Jawab] BIM Technology in Construction Industry

[Tanya Jawab] Project Manager's Competence Framework of EPC Project

[Tanya Jawab] Project Manager's Competence Framework of EPC Project

[Tanya Jawab] Health, Safety, and Environment (HSE) Risk Assesment

[Tanya Jawab] Health, Safety, and Environment (HSE) Risk Assesment

[Tanya Jawab] Konsep dan Implementasi Lean Six Sigma

[Tanya Jawab] Konsep dan Implementasi Lean Six Sigma

[Tanya Jawab] Network Planning sebagai Basis Pengelolaan Proyek

[Tanya Jawab] Network Planning sebagai Basis Pengelolaan Proyek

[Tanya Jawab] Artificial Intelligence: Predicting the Future

[Tanya Jawab] Artificial Intelligence: Predicting the Future

[Tanya Jawab] Quality Management dalam Project Management

[Tanya Jawab] Quality Management dalam Project Management

[Tanya Jawab] Introduction to Construction Contract Management

[Tanya Jawab] Introduction to Construction Contract Management

[Tanya Jawab] Corporate Governance in Manufacturing Industry

[Tanya Jawab] Corporate Governance in Manufacturing Industry

[Tanya Jawab] MRP Bagian 2: Perencanaan Detail - Lot Sizing dan Kasus

[Tanya Jawab] MRP Bagian 2: Perencanaan Detail - Lot Sizing dan Kasus

[Tanya Jawab] Dasar-dasar PLC (Programmable Logic Controller) untuk Otomasi Industri Manufaktur

[Tanya Jawab] Dasar-dasar PLC (Programmable Logic Controller) untuk Otomasi Industri Manufaktur

[Tanya Jawab] How Design Your IoT System for OEE Scoring

[Tanya Jawab] How Design Your IoT System for OEE Scoring

[Tanya Jawab] Peta Kendali Variabel

[Tanya Jawab] Peta Kendali Variabel

[Tanya Jawab] Implementasi Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan Sesuai Permen PUPR No. 12/2021 (Sesi 1)

[Tanya Jawab] Implementasi Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan Sesuai Permen PUPR No. 12/2021 (Sesi 1)

[Tanya Jawab] Penjadwalan sebagai Pengendali Proyek Konstruksi

[Tanya Jawab] Penjadwalan sebagai Pengendali Proyek Konstruksi

[Tanya Jawab] Sistem Logistik dan Supply Chain dalam Konteks Industry 4.0

[Tanya Jawab] Sistem Logistik dan Supply Chain dalam Konteks Industry 4.0

[Tanya Jawab] Aplikasi Seven Tools dalam Quality Control Circle dan Suggestion System

[Tanya Jawab] Aplikasi Seven Tools dalam Quality Control Circle dan Suggestion System

[Tanya Jawab] Strategi Perencanaan Cash Flow untuk Bisnis

[Tanya Jawab] Strategi Perencanaan Cash Flow untuk Bisnis

[Tanya Jawab] Water Treatment Plant Preliminary (Empirical) Design

[Tanya Jawab] Water Treatment Plant Preliminary (Empirical) Design

Startup Building Training

Startup Building Training

[Tanya Jawab] Education 4.0: CNC Training Menggunakan Platform Edukasi Virtual

[Tanya Jawab] Education 4.0: CNC Training Menggunakan Platform Edukasi Virtual

[Tanya Jawab] SAP Implementation Methodology for Enterprise Resource Planning

[Tanya Jawab] SAP Implementation Methodology for Enterprise Resource Planning

[Tanya Jawab] Implementasi Pengembangan Usaha Berkelanjutan (Sesi 1)

[Tanya Jawab] Implementasi Pengembangan Usaha Berkelanjutan (Sesi 1)

[Tanya Jawab] All You Need to Know About Digital Marketing

[Tanya Jawab] All You Need to Know About Digital Marketing

[Tanya Jawab] Pemrograman PLC Terapan Industri Berbasis OpenPLC

[Tanya Jawab] Pemrograman PLC Terapan Industri Berbasis OpenPLC

[Tanya Jawab] Implementasi Pengembangan Usaha Berkelanjutan (Sesi 2)

[Tanya Jawab] Implementasi Pengembangan Usaha Berkelanjutan (Sesi 2)

[Tanya Jawab] Green Construction untuk Bangunan Gedung

[Tanya Jawab] Green Construction untuk Bangunan Gedung

[Tanya Jawab] Penyiapan Tanah Dasar untuk Konstruksi Perkerasan

[Tanya Jawab] Penyiapan Tanah Dasar untuk Konstruksi Perkerasan

[Tanya Jawab] Six Sigma untuk Industri Manufaktur

[Tanya Jawab] Six Sigma untuk Industri Manufaktur

[Tanya Jawab] Manajemen Remunerasi

[Tanya Jawab] Manajemen Remunerasi

[Tanya Jawab] Introduction to Business Intelligence

[Tanya Jawab] Introduction to Business Intelligence

[Tanya Jawab] Pemodelan Rantai Pasok

[Tanya Jawab] Pemodelan Rantai Pasok

[Tanya Jawab] The Role of Energy Management in Implementing Total Productive Maintenance

[Tanya Jawab] The Role of Energy Management in Implementing Total Productive Maintenance

[Tanya Jawab] Develop and Deploying Smart Contract

[Tanya Jawab] Develop and Deploying Smart Contract

[Tanya Jawab] Memahami Proyek PLTA dari Aspek Perizinan dan Estimasi Nilai Total Investasi

[Tanya Jawab] Memahami Proyek PLTA dari Aspek Perizinan dan Estimasi Nilai Total Investasi

[Tanya Jawab] Food Safety Management (Sistem Manajemen Keamanan Pangan)

[Tanya Jawab] Food Safety Management (Sistem Manajemen Keamanan Pangan)

[Tanya Jawab] Process Hazard Analysis dengan Metode HAZOPS

[Tanya Jawab] Process Hazard Analysis dengan Metode HAZOPS

[Tanya Jawab] Introduction to Marine Safety

[Tanya Jawab] Introduction to Marine Safety

[Tanya Jawab] Pengelolaan Risiko Investasi

[Tanya Jawab] Pengelolaan Risiko Investasi

[Tanya Jawab] Process Safety Management

[Tanya Jawab] Process Safety Management

[Tanya Jawab] Kecelakaan Kerja di Industri dan Tindakan Preventif Berdasarkan Potensi Terjadinya Kecelakaan

[Tanya Jawab] Kecelakaan Kerja di Industri dan Tindakan Preventif Berdasarkan Potensi Terjadinya Kecelakaan

[Tanya Jawab] Aspek Prosedural Sistem Manufaktur dalam Konteks Industry 4.0

[Tanya Jawab] Aspek Prosedural Sistem Manufaktur dalam Konteks Industry 4.0

[Tanya Jawab] Pengaturan Waktu Kerja pada Kerja Shift dan Monoton untuk Mengurangi Kecelakaan Kerja

[Tanya Jawab] Pengaturan Waktu Kerja pada Kerja Shift dan Monoton untuk Mengurangi Kecelakaan Kerja

[Tanya Jawab] Bagaimana Ergonomi Berkontribusi kepada Perbaikan Postur Tubuh dan Peningkatan Produktivitas Kerja

[Tanya Jawab] Bagaimana Ergonomi Berkontribusi kepada Perbaikan Postur Tubuh dan Peningkatan Produktivitas Kerja

[Tanya Jawab] Quality Function Deployment

[Tanya Jawab] Quality Function Deployment

[Tanya Jawab] Introduction to COSO Internal Control: Integrated Framework Principles

[Tanya Jawab] Introduction to COSO Internal Control: Integrated Framework Principles

[Tanya Jawab] Dasar-dasar Good Manufacturing Practices di Industri Makanan dan Farmasi

[Tanya Jawab] Dasar-dasar Good Manufacturing Practices di Industri Makanan dan Farmasi

[Tanya Jawab] Integration Management Competency of EPC Project Manager’s

[Tanya Jawab] Integration Management Competency of EPC Project Manager’s

[Tanya Jawab] Data Visualization for Non-Programmer (Data Visualization with Story-Telling Part-2)

[Tanya Jawab] Data Visualization for Non-Programmer (Data Visualization with Story-Telling Part-2)

[Tanya Jawab] Kecelakaan Kerja dan Human Error

[Tanya Jawab] Kecelakaan Kerja dan Human Error

[Tanya Jawab] Data Mining untuk Clustering: Implementasi dengan R

[Tanya Jawab] Data Mining untuk Clustering: Implementasi dengan R

[Tanya Jawab] ERP Implementation for Supply Chain Management

[Tanya Jawab] ERP Implementation for Supply Chain Management

[Tanya Jawab] Pengukuran dan Pengendalian Faktor Ergonomi di Tempat Kerja

[Tanya Jawab] Pengukuran dan Pengendalian Faktor Ergonomi di Tempat Kerja

[Tanya Jawab] Scope Management Competency of EPC Project Manager's

[Tanya Jawab] Scope Management Competency of EPC Project Manager's

[Tanya Jawab] Time Management Competency of EPC Project

[Tanya Jawab] Time Management Competency of EPC Project

[Tanya Jawab] Material Requirement Planning (MRP): Perencanaan Produksi Detail

[Tanya Jawab] Material Requirement Planning (MRP): Perencanaan Produksi Detail

[Tanya Jawab] Paradigma Manajemen SDM di Era Digital dan Globalisasi

[Tanya Jawab] Paradigma Manajemen SDM di Era Digital dan Globalisasi

[Tanya Jawab] Instalasi Odoo Overview Odoo Navigasi Bisnis Proses

[Tanya Jawab] Instalasi Odoo Overview Odoo Navigasi Bisnis Proses

[Tanya Jawab] Peran Hubungan Industrial dalam Peningkatan Produktivitas Karyawan

[Tanya Jawab] Peran Hubungan Industrial dalam Peningkatan Produktivitas Karyawan

[Tanya Jawab] Pengantar Lean Manufacturing

[Tanya Jawab] Pengantar Lean Manufacturing

[Tanya Jawab] Electrical Safety

[Tanya Jawab] Electrical Safety

[Tanya Jawab] Rasio Keuangan Bagian 2: Pengukuran Keuntungan dan Pengembalian Perusahaan

[Tanya Jawab] Rasio Keuangan Bagian 2: Pengukuran Keuntungan dan Pengembalian Perusahaan

[Tanya Jawab] Managing and Improving Quality Management

[Tanya Jawab] Managing and Improving Quality Management

[Tanya Jawab] Production Activity Control (PAC): Penjadwalan Berbasis MRP

[Tanya Jawab] Production Activity Control (PAC): Penjadwalan Berbasis MRP

[Tanya Jawab] Cost Management Competency of EPC Project Manager's

[Tanya Jawab] Cost Management Competency of EPC Project Manager's

[Tanya Jawab] Business with Social Impact

[Tanya Jawab] Business with Social Impact

[Tanya Jawab] Lean Management Fundamental

[Tanya Jawab] Lean Management Fundamental

[Tanya Jawab] Purchase (Procure to Pay) & Sales (Order to Cash)

[Tanya Jawab] Purchase (Procure to Pay) & Sales (Order to Cash)

[Tanya Jawab] Aspek Struktural Sistem Manufaktur dalam Konteks Industry 4.0

[Tanya Jawab] Aspek Struktural Sistem Manufaktur dalam Konteks Industry 4.0

[Tanya Jawab] Finance Accounting

[Tanya Jawab] Finance Accounting

[Tanya Jawab] Teknologi Produksi Manufaktur dalam Konteks Industry 4.0

[Tanya Jawab] Teknologi Produksi Manufaktur dalam Konteks Industry 4.0

[Tanya Jawab] Prospek Investasi Keuangan di Indonesia (Bagian 1)

[Tanya Jawab] Prospek Investasi Keuangan di Indonesia (Bagian 1)

[Tanya Jawab] The Implementation of Lean Manufacturing System to Reduce Waste and Improve Production Efficiency using Smart Manufacturing

[Tanya Jawab] The Implementation of Lean Manufacturing System to Reduce Waste and Improve Production Efficiency using Smart Manufacturing

[Tanya Jawab] ERP for Production Planning and Control

[Tanya Jawab] ERP for Production Planning and Control

[Tanya Jawab] Work Standard

[Tanya Jawab] Work Standard

[Tanya Jawab] Pengantar Manajemen Logistik Konstruksi

[Tanya Jawab] Pengantar Manajemen Logistik Konstruksi

[Tanya Jawab] 8 Waste Analysis

[Tanya Jawab] 8 Waste Analysis

[Tanya Jawab] Total Productive Maintenance

[Tanya Jawab] Total Productive Maintenance

[Tanya Jawab] Arsitektur Lipat Melipat dan Ruang Lamunan

[Tanya Jawab] Arsitektur Lipat Melipat dan Ruang Lamunan

[Tanya Jawab] Sistem Perusahaan: Strategi dan Pengelolaan

[Tanya Jawab] Sistem Perusahaan: Strategi dan Pengelolaan

[Tanya Jawab] Pengenalan Kontrak Konstruksi

[Tanya Jawab] Pengenalan Kontrak Konstruksi

[Tanya Jawab] Building a Growth Mindset

[Tanya Jawab] Building a Growth Mindset

[Tanya Jawab] Introduction to Startup Business

[Tanya Jawab] Introduction to Startup Business

[Tanya Jawab] How to Setup Your Basic Startup Knowledge to Become the Next Unicorn

[Tanya Jawab] How to Setup Your Basic Startup Knowledge to Become the Next Unicorn

[Tanya Jawab] Persiapan Kontrak Konstruksi

[Tanya Jawab] Persiapan Kontrak Konstruksi

[Tanya Jawab] Pemahaman Material pada Proses Pemindahan Tanah Mekanis

[Tanya Jawab] Pemahaman Material pada Proses Pemindahan Tanah Mekanis

[Tanya Jawab] How to Build Successful Startup: Lean Startup Approach

[Tanya Jawab] How to Build Successful Startup: Lean Startup Approach

[Tanya Jawab] Pemahaman Alat Berat pada Proses Pemindahan Tanah Mekanis

[Tanya Jawab] Pemahaman Alat Berat pada Proses Pemindahan Tanah Mekanis

[Tanya Jawab] Demand Forecasting

[Tanya Jawab] Demand Forecasting

[Tanya Jawab] Perhitungan Produktivitas Alat Berat Konstruksi

[Tanya Jawab] Perhitungan Produktivitas Alat Berat Konstruksi

[Tanya Jawab] Lean Approach in Entrepreneurship

[Tanya Jawab] Lean Approach in Entrepreneurship

[Tanya Jawab] Pembiayaan Pengadaan Alat Berat

[Tanya Jawab] Pembiayaan Pengadaan Alat Berat

[Tanya Jawab] Estimasi AHSP (Analisis Harga Satuan Pekerjaan) Proyek PLTA Tahap-2 (Studi Kasus 10 MW)

[Tanya Jawab] Estimasi AHSP (Analisis Harga Satuan Pekerjaan) Proyek PLTA Tahap-2 (Studi Kasus 10 MW)

[Tanya Jawab] Perhitungan Biaya Alat Berat pada Proses Tender

[Tanya Jawab] Perhitungan Biaya Alat Berat pada Proses Tender

[Tanya Jawab] Peran Perencanaan Wilayah dan Kota dalam Pembangunan Indonesia

[Tanya Jawab] Peran Perencanaan Wilayah dan Kota dalam Pembangunan Indonesia

[Tanya Jawab] Penyusunan Business Model Canvas Sebagai Kerangka Dasar Membangun Startup

[Tanya Jawab] Penyusunan Business Model Canvas Sebagai Kerangka Dasar Membangun Startup

[Tanya Jawab] Implementasi Data Mining Menggunakan Python

[Tanya Jawab] Implementasi Data Mining Menggunakan Python

[Tanya Jawab] Aspek Perpajakan pada Proyek Konstruksi

[Tanya Jawab] Aspek Perpajakan pada Proyek Konstruksi

[Tanya Jawab] Aplikasi Statistik dalam Perubahan Perilaku Karyawan

[Tanya Jawab] Aplikasi Statistik dalam Perubahan Perilaku Karyawan

[Tanya Jawab] Manajemen K3 Konstruksi

[Tanya Jawab] Manajemen K3 Konstruksi

[Tanya Jawab] Strategi Pelaporan SPT Tahunan Badan Usaha Jasa Konstruksi

[Tanya Jawab] Strategi Pelaporan SPT Tahunan Badan Usaha Jasa Konstruksi

[Tanya Jawab] Introduction to Project Management (2023)

[Tanya Jawab] Introduction to Project Management (2023)

[Tanya Jawab] Global Sourcing

[Tanya Jawab] Global Sourcing

[Tanya Jawab] Data Visualization with Story-Telling

[Tanya Jawab] Data Visualization with Story-Telling

[Tanya Jawab] Pembiayaan Pengoperasian Alat Berat

[Tanya Jawab] Pembiayaan Pengoperasian Alat Berat

[Tanya Jawab] Bahan Perkerasan Jalan

[Tanya Jawab] Bahan Perkerasan Jalan

[Tanya Jawab] Global Distribution

[Tanya Jawab] Global Distribution

[Tanya Jawab] Pengenalan Desain Struktur Bawah untuk High Rise Building

[Tanya Jawab] Pengenalan Desain Struktur Bawah untuk High Rise Building

[Tanya Jawab] Bahan Perkerasan Jalan: Pengujian Aspal dan Campuran Aspal Panas

[Tanya Jawab] Bahan Perkerasan Jalan: Pengujian Aspal dan Campuran Aspal Panas

[Tanya Jawab] Introduction to Structural Design of High Rise Building

[Tanya Jawab] Introduction to Structural Design of High Rise Building

[Tanya Jawab] Industrial Energy Audit and Instrumentation

[Tanya Jawab] Industrial Energy Audit and Instrumentation

[Tanya Jawab] Rapid Visual Screening pada Evaluasi Kerentanan Bangunan Gedung terhadap Gempa Bumi

[Tanya Jawab] Rapid Visual Screening pada Evaluasi Kerentanan Bangunan Gedung terhadap Gempa Bumi

[Tanya Jawab] Formulasi Strategi Perusahaan

[Tanya Jawab] Formulasi Strategi Perusahaan

[Tanya Jawab] EPC Project Management (Engineering - Commisioning)

[Tanya Jawab] EPC Project Management (Engineering - Commisioning)

[Tanya Jawab] Kekuatan Perusahaan dan Persaingan Industri Menuju Sustainable Competitive Advantage

[Tanya Jawab] Kekuatan Perusahaan dan Persaingan Industri Menuju Sustainable Competitive Advantage

[Tanya Jawab] Pembangunan Konstruksi Laut Kawasan Pariwisata Labuan Bajo

[Tanya Jawab] Pembangunan Konstruksi Laut Kawasan Pariwisata Labuan Bajo

[Tanya Jawab] Pengadaan Barang Jasa Pemerintah Bidang Konstruksi

[Tanya Jawab] Pengadaan Barang Jasa Pemerintah Bidang Konstruksi

[Tanya Jawab] Engineering Procurement and Construction (EPC) Contract

[Tanya Jawab] Engineering Procurement and Construction (EPC) Contract

[Tanya Jawab] Dasar-dasar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

[Tanya Jawab] Dasar-dasar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

[Tanya Jawab] Inisiasi Proyek (Engineering Package) dalam Proyek EPC

[Tanya Jawab] Inisiasi Proyek (Engineering Package) dalam Proyek EPC

[Tanya Jawab] Hukum dan Kebijakan Persaingan Usaha di Indonesia

[Tanya Jawab] Hukum dan Kebijakan Persaingan Usaha di Indonesia

[Tanya Jawab] Manajemen Rantai Pasok Konstruksi

[Tanya Jawab] Manajemen Rantai Pasok Konstruksi

[Tanya Jawab] Lean Implementation for Continuous Improvement

[Tanya Jawab] Lean Implementation for Continuous Improvement

[Tanya Jawab] SAP Methodology Implementation: Business Blueprint

[Tanya Jawab] SAP Methodology Implementation: Business Blueprint

[Tanya Jawab] Rasio Keuangan Bagian 1: Pengukuran Risiko Keuangan Perusahaan

[Tanya Jawab] Rasio Keuangan Bagian 1: Pengukuran Risiko Keuangan Perusahaan

[Tanya Jawab] Peta Jalan Bisnis Proses dan Implementasi ERP dengan Open Source Odoo (2023)

[Tanya Jawab] Peta Jalan Bisnis Proses dan Implementasi ERP dengan Open Source Odoo (2023)

[Tanya Jawab] Purchase (procure to pay) & Sales (order to cash) (2023)

[Tanya Jawab] Purchase (procure to pay) & Sales (order to cash) (2023)

[Tanya Jawab] Finance Accounting (2023)

[Tanya Jawab] Finance Accounting (2023)

[Tanya Jawab] Inventory and Manufacturing (2023)

[Tanya Jawab] Inventory and Manufacturing (2023)

[Tanya Jawab] Pemahaman dan Penanganan Longsor

[Tanya Jawab] Pemahaman dan Penanganan Longsor

[Tanya Jawab] Introduction to Smart Contract

[Tanya Jawab] Introduction to Smart Contract

[Tanya Jawab] Communication Management Competency of EPC Project Manager's

[Tanya Jawab] Communication Management Competency of EPC Project Manager's

[Tanya Jawab] Cost Accounting in the Manufacturing Industry

[Tanya Jawab] Cost Accounting in the Manufacturing Industry

[Tanya Jawab] Building Information Modeling for Architecture and Building Design

[Tanya Jawab] Building Information Modeling for Architecture and Building Design

[Tanya Jawab] Ergonomic Manual Material Handling

[Tanya Jawab] Ergonomic Manual Material Handling

[Tanya Jawab] Building Information Modeling (BIM) for MEP (Mechanical - Electrical - Plumbing)

[Tanya Jawab] Building Information Modeling (BIM) for MEP (Mechanical - Electrical - Plumbing)

[Tanya Jawab] Konsep, Dimensi Kualitas dan Seven Tools

[Tanya Jawab] Konsep, Dimensi Kualitas dan Seven Tools

[Tanya Jawab] Desain Fondasi

[Tanya Jawab] Desain Fondasi

[Tanya Jawab] Perencanaan Kualitas

[Tanya Jawab] Perencanaan Kualitas

[Tanya Jawab] Strategic Management to Develop Business Strategy (Manajemen Strategis untuk Mengembangkan Strategi Bisnis)

[Tanya Jawab] Strategic Management to Develop Business Strategy (Manajemen Strategis untuk Mengembangkan Strategi Bisnis)

[Tanya Jawab] Master Production Schedule (MPS): Jadwal Produksi Permanen dan Definitif

[Tanya Jawab] Master Production Schedule (MPS): Jadwal Produksi Permanen dan Definitif

[Tanya Jawab] Perencanaan dan Pengendalian Inventori: Demand Independent dan Dependent

[Tanya Jawab] Perencanaan dan Pengendalian Inventori: Demand Independent dan Dependent

[Tanya Jawab] Sales and Operation Planning (S&OP): Rencana Agregat

[Tanya Jawab] Sales and Operation Planning (S&OP): Rencana Agregat

[Tanya Jawab] Pengenalan Manajemen Aset

[Tanya Jawab] Pengenalan Manajemen Aset

[Tanya Jawab] Antropometri: Konsep dan Aplikasinya

[Tanya Jawab] Antropometri: Konsep dan Aplikasinya

[Tanya Jawab] Pengelolaan Order Produksi: Respon dan Antisipasi Permintaan Konsumen

[Tanya Jawab] Pengelolaan Order Produksi: Respon dan Antisipasi Permintaan Konsumen

[Tanya Jawab] Asesmen dan Rehabilitasi Bangunan Sipil

[Tanya Jawab] Asesmen dan Rehabilitasi Bangunan Sipil

[Tanya Jawab] Maintenance Audit Essentials

[Tanya Jawab] Maintenance Audit Essentials

[Tanya Jawab] Perencanaan dan Pengendalian Jadwal

[Tanya Jawab] Perencanaan dan Pengendalian Jadwal

[Tanya Jawab] Strategic Management: Membangun Strategi dengan Business Model Canvas SWOT dan Diamond Strategy

[Tanya Jawab] Strategic Management: Membangun Strategi dengan Business Model Canvas SWOT dan Diamond Strategy

[Tanya Jawab] Strategic Management: Competitive Advantages for Sustainability

[Tanya Jawab] Strategic Management: Competitive Advantages for Sustainability

[Tanya Jawab] Project Budget: Planning and Controlling (2023)

[Tanya Jawab] Project Budget: Planning and Controlling (2023)

[Tanya Jawab] Project Risk Management (2023)

[Tanya Jawab] Project Risk Management (2023)